Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya

Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya - Hallo sahabat Kumpulan Resep Masak, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya
link : Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya

Baca juga


Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya

Buah pisang dilumuri adonan tepung, kemudian digoreng, mamang enak disantap selagi hangat. Tapi, itu sih biasa. Buah nangka yang sudah masak, dibalur tepung, ternyata luar biasa enaknya.

nangka goreng tepung

Rasa manis daging buah nangka ditambah dengan sensasi renyah adonan tepung setelah digoreng, memberi warna dan keasyikan tersendiri ketika menyantapnya. Anda juga tak bakal menemukan cemilan ini di penjaja gorengan. Mungkin, karena belum banyak orang tahu soal sensasi dan kelezatannya.

Mau coba? Begini cara membuatnya.


Bahan:
1. 200 gram daging buah nangka, singkirkan bijinya, potong-potong atau biarkan utuh.
2. 200 gram daging kelapa muda.
3. Minyak sayur untuk menggoreng.

Bahan untuk membuat adonan tepung:
1. 150 gram tepung terigu protein sedang.
2. 50 gram tepung beras.
3. 15 gram tepung sagu.
4. 0,25 sendok teh baking powder.
5. 150 mililiter air es.

Pelengkap:
1. 3 sendok makan gula merah yang sudah disisir.
2. 0,25 sendok teh garam.


Cara membuat:
1. Larutkan garam dan gula merah dengan air es untuk membuat adonan tepung.
2. Masukkan tepung terigu, tepung beras, tepung sagu, dan baking powder, aduk sampai tercampur rata dan licin.
3. Panaskan minyak sayur untuk menggoreng.
4. Masukkan nangka dan daging kelapa muda, aduk rata.
5. Ambil secukupnya, masukkan ke dalam minyak sayur panas, goreng dengan api kecil-sedang sampai berwarna cokelat keemasan, angkat, tiriskan.
6. Pindah ke wadah saji, nangka goreng tepung sudah siap dihidangkan.

Anda tentu sudah bisa membayangkan bagaimana aroma serta rasanya bukan? Selamat mencoba.


Demikianlah Artikel Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya

Sekianlah artikel Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Hati-hati Ketagihan! Nangka Goreng Tepung Ini Enak Sekali, Begini Cara Membuatnya dengan alamat link https://resepsimbok09.blogspot.com/2017/10/hati-hati-ketagihan-nangka-goreng.html